Rekomendasi 5 Kost Eksklusif Benhil | Pilihan Strategis ke Perkantoran Sudirman

Kost Benhil dan Pejompongan ini cocok buat kamu yang ingin selangkah ke kantor.
Mau tinggal di jantung bisnis Jakarta? Daerah Bendungan Hilir dan Pejompongan yang terletak di Jakarta Pusat bisa kamu coba. Kawasan paling populer di Jakarta ini jadi pilihan tempat tinggal strategis dan eksklusif.
Berbagai pilihan transportasi umum dengan kemudahan akses ke mana pun yang akan mendukung aktivitas harianmu. Tempat-tempat seperti kuliner street food, restoran, cafe, bank, perkantoran, maupun rumah sakit bisa diakses dengan mudah.
Baca juga: Keuntungan Tinggal di Rukita D’Laurel Tanjung Duren | Kost Minimalis Dekat Kampus Trisakti dan BINUS
Info Kost Benhil dan Pejompongan untuk Pekerja Muda
Buat kamu yang berencana untuk tinggal sementara di kost Benhil Pejompongan, berikut info kost strategis dan eksklusif tedekat dari area perkantoran Sudirman.
Info lengkap di bawah ini bisa bikin kamu lebih mudah dalam memilih tempat kost yang sesuai dengan keinginan. Langsung intip saja deretan rekomendasinya, yuk!
1. Rukita Eight Benhil
Berlokasi di sekitar daerah Benhil Pejompongan, kost ini khusus dihuni wanita atau perempuan saja. Kost ini menjadi salah satu rekomendasi kost ternyaman untuk wanita di Bendungan Hilir. Terdapat area balkon yang lengkap dengan fasilitas kursi dan meja.
Kalau bosan di kamar, bisa sesekali nongkrong di balkon untuk merasakan suasana lebih tenang dan sejuk. Rukita Eight Benhil sudah memiliki furnitur lengkap, sehingga kamu nggak perlu lagi membeli perabot untuk mempercantik kamar kost.
Kost Benhil eksklusif Rukita Eight Benhil menawarkan 3 tipe kamar yang siap kamu tempati. Masing-masing kamar dilengkapi oleh kamar mandi dalam berukuran standar. Suasana kamarnya sangat nyaman karena ada jendela yang menghadap ke arah luar.
Menariknya, dengan berjalan kaki sebentar dari kost, kamu bisa menemukan banyak warung makan, jajanan, kafe, hingga restoran. Mau makan bakso, bakmi, atau makanan cepat saji? Lengkap banget di sini!
Anak kost nggak bakal kesulitan mencari makanan favorit. Tempat hangout saat akhir pekan juga mudah dijangkau.
- Alamat: Rukita Eight Benhil Jln. Bendungan Hilir VIII No.4, Bendungan Hilir, Tanah Abang, Jakarta Pusat
- Harga sewa: Mulai dari Rp3.450.000 per bulan
- Lokasi: Rukita Eight Benhil di Google Maps
2. Rukita Wood Benhil
Buat kamu yang mencari kost Benhil selangkah ke area perkantoran Sudirman bisa mempertimbangkan Rukita Wood Benhil. Kost eksklusif di Jakarta Pusat ini punya fasilitas lengkap sekelas hotel bintang lima!
Selain kamar berdesain minimalis modern, kamu juga bisa bersantai di area komunalnya dan memanfaatkan dapur bersama untuk berkreasi resep masakan praktis anak kost. Jangan sampai kehabisan kamar di sini.
- Alamat: Rukita Wood Benhil Jln. Bendungan Hilir Gg. IV Dalam No.26, Bendungan Hilir, Kecamatan Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat
- Harga sewa: Mulai dari Rp3.450.000 per bulan
- Lokasi: Rukita Wood Benhil di Google Maps
3. Senayan Grand Suite Benhil
Kost Benhil strategis ini termasuk salah satu pilihan paling recommended banget buat para pekerja kantoran di Sudirman dan Pejompongan. Kost eksklusif Jakarta Pusat ini cocok untuk mahasiswa ataupun pekerja kantoran dengan fasilitas lengkap untuk mendukung keseharianmu saat jauh dari rumah.
Senayan Grand Suite Benhil menawarkan beberapa tipe kamar untuk disewa dengan fasilitas kamar mandi dalam, area makan, dapur, dan rooftop. Ada juga kamar yang dilengkapi jendela sehingga sinar matahari bisa masuk dengan mudah saat pagi hari. Tenang saja, tipe kamar lainnya juga memiliki pencahayaan yang cukup, kok.
- Alamat: Senayan Grand Suite Benhil Jln. Danau Gelinggang No.10, Bendungan Hilir, Tanah Abang, Jakarta Pusat
- Harga sewa: Mulai dari Rp4,5 juta per bulan
- Lokasi: Senayan Grand Suite Benhil di Google Maps
Baca juga: Pilihan Kost Bulanan di Bandung Terbaik yang Dekat Kampus | Harga Mulai 1 Jutaan
4. Rukita Cozy Rooms Benhil
Jika kamu mencari kost Benhil dengan harga sewa Rp2 jutaan bisa cek Rukita Cozy Rooms Benhil. Bertempat di Bendungan Hilir alias Benhil yang dikenal sebagai pusat jajanan kaki lima bikin kamu bingung harus cari makan di mana.
Kost eksklusif Jakarta Pusat ini cocok mahasiswa Unika Atma Jaya serta pekerja kantoran di Sudirman, Kuningan, Gatot Subroto, dan Slipi. Kamu pun semakin mudah beraktivitas karena halte bus TransJakarta dan stasiun MRT dekat dari kost Benhil ini. Fasilitasnya yang komplet bikin betah tinggal di dalamnya!
- Alamat: Rukita Cozy Rooms Benhil Jln. Pam Lama No.1k, Bendungan Hilir, Kecamatan Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat
- Harga sewa: Mulai dari Rp2.100.000 per bulan
- Lokasi: Rukita Cozy Rooms Benhil di Google Maps
5. Rukita Seven Benhil


Selanjutnya ada rekomendasi kost Benhil dengan rooftop sebagai area komunalnya. Rukita Seven Benhil nggak kalah strategis dari kost eksklusif Jakarta Pusat lainnya, hanya berjarak sekitar 10 menit ke kawasan perkantoran Sudirman dan 5 menit jalan kaki ke pusat kuliner Benhil.
Lingkungan sekitar yang aman dan nyaman, bikin kamu nggak perlu khawatir mulai dari pagi, siang, dan malam hari. Fasilitas bersama seperti dapur, ruang makan, jasa room cleaning hingga laundry bikin hidup kamu bebas ribet.
Butuh refreshing dan nongkrong bareng teman-teman? Kamu bisa datang ke Grand Indonesia hingga GBK Arena. Strategis!
- Alamat: Rukita Seven Benhil Jln. Bendungan Hilir Gg. 7 No.8, Bendungan Hilir, Kecamatan Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat
- Harga sewa: Mulai dari Rp2,5 juta per bulan
- Lokasi: Rukita Seven Benhil di Google Maps
Temukan Komunitas Positif dan Hunian Nyaman Bersama Rukita
Tinggal di Rukita tentu saja akan memudahkan aktivitasmu sehari-hari, baik ke kampus maupun ngantor. Ada beragam pilihan coliving hingga apartemen dari Rukita yang bisa kamu pilih. Nggak hanya soal lokasi yang oke saja, masih banyak lagi kenyamanan yang bisa kamu dapatkan, seperti kost di BSD. Apalagi kamar di Rukita sekarang bisa dipesan secara online, lho!
Layanan online booking dari Rukita bikin kamu jadi lebih mudah dalam pesan kamar. Nikmati kemudahan mencari dan memesan kost atau apartemen melalui aplikasi dan situs web Rukita, serta manfaatkan banyak promo jika kamu memesan secara online.
Dengan layanan lengkap dan hospitality yang unggul, kamu akan mendapatkan fasilitas superlengkap di Rukita. Selain itu, juga terdapat komunitas Rukita yang memungkinkan kamu untuk saling berinteraksi, berbagi pengalaman, dan membangun hubungan erat.

Hanya di Rukita kamu akan langsung tergabung dalam komunitas Rukees dan bisa mengikuti event komunitas gratis, seperti karaoke, badminton, atau futsal bareng. Sstt, selalu ada harga spesial, bahkan acara komunitas buat Rukees bisa gratis!
Nikmati juga promo Rukita untuk harga sewa bulanan lebih hemat. Yuk, langsung pesan kamarmu secara online di Rukita dan rasakan kenyamanan tinggal di hunian yang ideal karena #LebihBaikdiRukita!
Updated by Alice Larasati
Itu dia beberapa info kost di daerah Benhil Pejompongan. Semoga membantu kamu menemukan kost ideal. Mana yang jadi favoritmu? Bisa langsung share di kolom komentar, ya.
Cari hunian yang nyaman dan estetik sekarang gampang. Tinggal buka aplikasi atau kunjungi website Rukita, perusahaan proptech penyedia hunian sewa jangka panjang tepercaya dan antiribet. Tersebar di berbagai kota di Indonesia, tinggal di Rukita dijamin nyaman banget. Coba cek Apartemen Thamrin Residence, deh.
Butuh kost dekat telkom university, kost dekat unair, kost dekat ugm, kost dekat binus alam sutera, kost dekat ui, kost dekat unj? Di Rukita semua lengkap!
Jangan lupa download aplikasi Rukita via Google Play Store atau App Store, bisa juga langsung kunjungi www.rukita.co. Follow juga akun Instagram Rukita di @rukita_indo, Twitter di @rukita_id, dan TikTok @rukita_id untuk berbagai info hunian terkini serta promo menarik.
Temukan hunian sesuai kebutuhanmu:
Bagikan artikel ini