·31 January 2021

Produktif, Nyaman, Hemat bersama Rukita WFH Ready!

·
4 minutes read
Produktif, Nyaman, Hemat bersama Rukita WFH Ready!

Butuh tempat WFH yang nyaman dan membuatmu produktif? Di coliving Rukita WFH Ready aja!

Kini, coliving Rukita memiliki unit WFH Ready yang sudah lengkap dengan berbagai fasilitas untuk mendukung WFH kamu. Dengan unit Rukita WFH Ready ini, tentunya kamu akan lebih nyaman, produktif, dan hemat karena nggak perlu sewa coworking space lagi!

Apa Bedanya dari Unit Coliving Rukita Lainnya?

Tren WFH selama pandemi Covid-19 tentu membuatmu mencari hunian yang aman dan nyaman. Semua unit coliving Rukita sudah pasti nyaman karena menyediakan WiFi serta area komunal jika kamu sedang bosan bekerja atau nugas sendirian.

Namun, jika memilih unit WFH Ready maka ‘bekerja di rumah’ akan semakin optimal. Pasalnya semua kamar sudah dilengkapi oleh fasilitas berikut ini:

  • Meja kerja yang lapang (bukan hanya nakas!)
  • Kursi ergonomis yang mendukung postur tubuh saat bekerja 
  • Koneksi internet stabil 
  • ATK standar (pulpen, notes, dll)
  • Monitor ekstra 
  • Pencahayaan ruang yang terang (bukan redup!)
  • Lampu ekstra di meja kerja
  • Wall organizer board (mesh board/pegboard)

3 Keuntungan Memilih Rukita WFH Ready

Masih belum sreg untuk pindah ke unit Rukita WFH Ready? Rukita punya alasan lengkap di bawah ini untuk meyakinkan kamu.

1. Hemat waktu dan uang

Source: Kochie’s Business Builder

Betul! Kamu tidak perlu keluar uang untuk menyewa coworking space atau nongkrong di kafe yang dipenuhi asap rokok selama berjam-jam. Berhubung tidak perlu berangkat ke mana pun, tentunya kamu ikut menghemat pos pengeluaran juga waktu.

Kelebihan waktu ini bisa kamu manfaatkan untuk me-time. Mau bekerja sambil berolahraga, atau nonton drakor saat break? Bisa banget! 

2. WFH nyaman = produktif!

Source: The Jakarta Post

Percaya, deh, saat lingkungan kerja mendukung maka kamu akan lebih produktif saat bekerja. Dengan fasilitas lengkap dan desain kamar yang nyaman dan modern di Rukita WFH Ready dijamin bikin mood selalu baik. 

Sstt, kamu juga nggak perlu khawatir soal kebersihan karena tim housekeeping Rukita siap membersihkan kamar sesuai standar prosedur kesehatan WHO. Benar-benar jadi fokus bekerja, deh!

3. Work-life balance meningkat

Source: Takaitu.ID

Bosan bekerja di kamar? Kamu selalu bisa pindah ke area komunal atau bekerja di balkon berjendela sambil memandang ke luar hunian. Lapar tinggal ke dapur bersama untuk menyiapkan makan siang atau camilan sewaktu-waktu. 

Kamu pun bebas stres soal macet saat menuju atau pulang dari kantor karena tinggal balik badan sudah bisa rebahan. Pokoknya jadwal kerja tinggal diatur sendiri sesuai kebutuhan, biar Rukita saja yang memikirkan fasilitasnya.

Siap Pindah ke unit WFH Ready?

Langsung manfaatkan promo dari Rukita WFH Ready yang berlaku mulai 1 – 28 Februari 2021 di unit Rukita bertanda khusus. Kamu akan mendapat potongan harga Rp150.000 yang berlaku hingga 12 bulan, lho! 

Apa saja syarat dan ketentuannya? Intip di bawah sini, yuk!

Syarat dan Ketentuan Rukita WFH Ready

  • Kode voucher: WFH Ready
  • Berlaku untuk penghuni baru
  • Tidak ada minimal pembayaran
  • Minimal sewa 3 bulan
  • Batal sewa 3 bulan = deposit hilang!
  • Pembayaran sewa bulanan
  • Promo tidak bisa digabung promo lainnya
  • Maksimal move in dalam jangka 1 bulan
  • Tidak berlaku untuk internal Rukita
  • Berlaku di unit Rukita berlabel WFH Ready


Atau kamu bisa langsung ketik URL berikut di browser: bit.ly/rukita-wfhready

Nah, untuk daftar unit Rukita WFH Ready bisa kamu simak di bawah ini!

Unit Rukita WFH Ready

  1. Rukita Bonavista 17 Lebak Bulus
  2. Rukita Tata Yumi
  3. Rukita Bunda Mampang
  4. Rukita Bless Studento
  5. Rukita Safwah Bintaro Jaya
  6. Rukita Agape Studento BSD
  7. Rukita El-Gracia Karawaci
  8. Rukita Kimbelloft Karawaci
  9. Rukita Pratama Sunter Agung
  10. Rukita PHB Harapan Indah Bekasi
  11. Rukita Melkan Cakung
  12. Rukita Menteng Lombok
  13. Rukita Pacific Setiabudi
  14. Rukita Cendrawasih 73 Cengkareng
  15. Rukita Ayama Pesanggrahan

Jadi, jangan sampai ketinggalan atau kehabisan kamar, ya!


Itulah keuntungan tinggal di Rukita WFH Ready yang bisa kamu pertimbangkan untuk hunian baru kamu. Apalagi ada banyak promo menarik di bulan Februari 2021 di sini.

Unit coliving Rukita yang tersebar di Jakarta, Depok, Tangerang, Bekasi berada di lokasi strategis yang bikin mobilisasimu mudah, baik ke area perkantoran maupun kampus. Harga sewa juga sepadan dengan fasilitas yang kamu dapatkan, kok. Mulai dari kamar fully furnished, AC, koneksi WiFi nggak pake lelet, area komunal, hingga lahan parkir.

Rukita KLS Pasar Minggu

Termasuk Rukita KLS Pasar Minggu yang punya kamar nyaman dan lapang dengan harga mulai dari Rp3,1 jutaan per bulan. Penasaran? Klik tombol di bawah atau ketik URL berikut di browser kamu: bit.ly/rukita-pasming



Penasaran soal unit coliving Rukita lainnya? Yuk, kunjungi www.Rukita.co, dan jangan lupa follow Instagram Rukita di @Rukita_Indo serta Twitter di @Rukita_Id.

Kamu juga bisa tanya-tanya langsung ke Nikita (customer service Rukita) di +62 811-1546-477.

Mau tinggal di unit Rukita WFH Ready yang mana? Tinggalkan pendapatmu di kolom komentar, dong. 😉

Bagikan artikel ini